Masalah yang sedang terjadi
Halaman Ongoing Issues (Masalah yang Sedang Terjadi) di Komunitas kami menampung semua laporan mengenai masalah tertentu pada app.
Kami menggunakan halaman ini untuk memberitahukan masalah kepada pengembang sehingga mereka dapat mengatasinya secepat mungkin. Halaman ini juga kami gunakan untuk memberi tahu semua orang mengenai kelanjutan dari masalah yang dilaporkan.
Kalau kamu melihat sesuatu yang tidak berfungsi sebagaimana mestinya, cari atau telusuri halaman ini untuk melihat apakah masalah yang sama pernah dilaporkan.
Kalau kamu menemukan masalah tersebut dan Status Update (Informasi Status) menunjukkan “Under Investigation” (Dalam Penyelidikan), pastikan untuk bergabung dengan menekan +VOTE.
Lihat Masalah yang Sedang Terjadi
Kamu juga bisa mengunjungi @SpotifyStatus untuk mengetahui masalah yang sedang terjadi.
- Menginstal ulang app Spotify
- Memperbarui app Spotify
- Tidak bisa memutar Spotify
- Mengapa app berubah?
- Spotify sedang offline
- Tidak dapat mendengar suara apa pun di Spotify
- Musik atau podcast hilang
- Bantuan untuk pemutar web Spotify
- Masalah yang sedang terjadi
- Menghubungi kami
- Metadata yang Salah atau Tidak Akurat
- Memeriksa versi app Spotify