Tidak bisa menemukan yang kamu cari?

Menemukan URL artis, lagu, dan rilis

URL Artis

Di desktop

  1. Buka profil artis.
  2. Klik 3 titik atau klik kanan nama artismu.
  3. Pilih Bagikan.
  4. Pilih Salin link ke artis.

Tips: Untuk membantu menemukan profil artismu, cari nama artismu beserta judul lagu/album.

Di ponsel

  1. Buka profil artis.
  2. Ketuk 3 titik.
  3. Ketuk Bagikan.
  4. Pilih Salin link.

URL Lagu

Di desktop

  1. Buka lagu.
  2. Klik 3 titik atau klik kanan pada judul lagu.
  3. Pilih Bagikan.
  4. Pilih Salin Tautan Lagu.

Di ponsel

  1. Buka lagu.
  2. Ketuk 3 titik.
  3. Ketuk Bagikan.
  4. Pilih Salin link.

URL Rilis

Di desktop

  1. Buka rilis.
  2. Klik 3 titik atau klik kanan pada judul rilis.
  3. Pilih Bagikan.
  4. Pilih Salin Tautan Album.

Di ponsel

  1. Buka rilis.
  2. Ketuk 3 titik.
  3. Ketuk Bagikan.
  4. Pilih Salin link.

URL vs. URI

URI memiliki fungsi yang sama seperti URL. Kamu bisa mengubah URL-mu menjadi URI dengan mudah.

Misalnya:

  • URL: open.spotify.com/artist/1a2b3c4d5e6f7g
  • URI: spotify:artist:1a2b3c4d5e6f7g

Untuk mendapatkan URI-mu, ikuti langkah-langkah desktop, kemudian tekan dan tahan tombol alt (Windows)/tombol option (Mac), lalu pilih Salin URI Spotify.

Memberikan URL artismu kepada distributor

Dengan distributor pilihan kami dan yang kami rekomendasikan, kamu bisa mengirimkan musik dengan pengidentifikasi artis tertentu.

Kalau kamu bekerja sama dengan salah satu distributor tersebut, berikan URL atau URI artismu kepada mereka untuk memastikan musikmu ditambahkan ke profilmu dengan benar.

Apakah artikel ini membantu?