Kelola Akun Spotify dengan mudah
Info, pembayaran, dan privasimu, semuanya di satu tempat.
Menyimpan dan mengembalikan playlist
Menyimpan playlist
Pilih pada playlist untuk menyimpannya ke Koleksi Kamu.
Menyimpan versi playlist
Sebagian besar playlist diperbarui secara berkala agar tetap baru.
Kamu tidak bisa menyimpan (atau memulihkan) playlist versi tertentu, tetapi kamu bisa:
- Membuat playlist sendiri dan menambahkan semua track ke dalamnya
- Pilih pada lagu apa pun untuk menyimpannya ke playlist Lagu yang Disukai di Koleksi Kamu
Memulihkan playlist yang terhapus
Jika dihapus dalam 90 hari terakhir, playlist dapat dipulihkan:
- Masuk ke halaman akun.
- Di bagian Akun, pilih Kembalikan playlist.
- Klik Pulihkan di sebelah playlist yang ingin dikembalikan.
- Buka Spotify, lalu cari playlist yang dipulihkan di bagian bawah koleksi playlist.
Tips: Kamu juga bisa menggunakan pintasan keyboard untuk langsung membatalkan penghapusan:
- Cmd+Z (untuk Mac)
- Ctrl+Shift+Z (untuk Windows)
Tidak melihatnya?
Kamu mungkin membuat playlist dengan akun lain. Coba masuk dengan detail yang berbeda.
Artikel Terkait
Apakah artikel ini membantu?